Kalau kita berbicara Masalah seorang Ibu rasanya hati ini ingin menangis dikarenakan belum bisa membahagiakan seorang ibu yang telah membuat saya lahir dimuka bumi ini, Seorang ibu yang telah menjaga selama 9 bulan dalam kandungan dan mempertaruhkan nyawanya demi kita supaya kita dapat lahir di dunia ini, Dengan ibu pula yang telah merawat kita sampai dewasa.
Seorang Ibu memang Jasanya tak terhingga kepada kita, karena kasih sayang seorang Ibu kita bisa sampai menikmati hidup sampai sekarang, Mungkin Ibu bisa disebut juga dengan Malaikat dalam Hidupku. Maka jangan sia-siakan ketulusan dan kebaikan Ibu kepada kita, Bahagiakanlah Ibu kamu selagi Ibu kamu Masih Hidup.
Seperti yang kukutip dari Syair Iwan Fals dalam lagunya berjudul ibu :
Ribuan kilo jalan yang kau tempuhLewati rintang untuk aku anakmuIbuku sayang masih terus berjalanWalau tapak kaki, penuh darah. penuh nanah
Seperti udara. kasih yang engkau berikanTak mampu ku membalas.ibu.ibuIngin kudekat dan menangis di pangkuanmuSampai aku tertidur, bagai masa kecil duluLalu doa-doa baluri sekujur tubuhkuDengan apa membalas.ibu.ibu.
ingatlah jasa-jasa ibumu. semua yang telah dia berikan tidak akan pernah kita gantikan
No comments:
Post a Comment